

2. Menggunakan helm SNI saat mengendarai sepeda motor.
3. Menghindari penggunaan ponsel saat berkendara.
4. Menjaga jarak aman, khususnya saat jalan licin.
5. Menghindari berkendara dalam keadaan mengantuk atau kelelahan.
6. Mematuhi batas kecepatan dan rambu lalu lintas.
7. Mengaktifkan lampu utama pada siang hari untuk meningkatkan visibilitas. “Kami berharap masyarakat benar-benar memahami bahwa keselamatan adalah kebutuhan. dengan mematuhibaturan kita tidak hanya melindungi diri sendiri tetapi juga orang lain dijalan. patuhi Aturan, selamatkan nyawa,” pungkasnya (*)